lirik lagu ungu - dengan nafasmu
Loading...
intro: d g d
d
izinkan ku ucap kata tobat sebelum kau memanggilku
g d
kembali pada-mu, menutup waktuku
d
izinkan kuserukan nama-mu sebelum nyawa dalam tubuhku
g d
kau ambil, kembali pada-mu
bm f#m
kar’na kutahu, hanyalah pada-mu
g
tempatku mengadu, tempatku mengeluh
a
di dalam do’aku…
reff:
d
dan demi nafas,
c#m
yang telah kau hembuskan dalam kehidupanku
g d
ku berjanji ku akan menjadi yang terbaik
d
menjalankan s’gala perintah-mu
c#m
menjauhi s’gala larangan-mu
g d
adalah sebaris do’aku untuk-mu…
Lirik lagu lainnya:
- lirik lagu the ox - bulan yang sama (ost kambing jantan)
- lirik lagu aura kasih feat aliya sachi - jangan bilang siapa siapa
- lirik lagu mahadewi feat the law - cemburu
- lirik lagu gruvi - jangan pergi
- lirik lagu pilar band - kau (ost dewi)
- lirik lagu olga - hancur hatiku (hantu)
- lirik lagu yth yang terhormat band - aku takut anjing
- lirik lagu peter pan - dan hilang
- lirik lagu project pop - mara-mara
- lirik lagu baim feat artika - melindungimu