lirik lagu tohpati - lukisan pagi
Loading...
[intro]
[verse 1]
bulan terangi malam
diam s’ribu bahasa
menanti sepercik harapan
dalam khayalan
[verse 2]
fajar yang berkilau
datang membuka hari
sinarmu memberi harapan
yang bersahaja
[chorus]
lihatlah warna pada cahaya
menjadi lukisan pagi
bukalah renda agar cahaya
sinari damainya arti kehidupan
[instrumental]
[chorus]
lihatlah warna pada cahaya
menjadi lukisan pagi
bukalah renda agar cahaya
sinari damainya arti kehidupan
[instrumental]
[pre-chorus]
sinarmu memberi harapan
yang bersahaja
[chorus]
lihatlah warna pada cahaya
menjadi lukisan pagi
bukalah renda agar cahaya
sinari damainya arti kehidupan
[coda]
dengarlah suara dari sanubari
menuntun arah yang pasti
sejauh batas pandangan mata
sedalam hati mencari kedamaian
[outro]
Lirik lagu lainnya:
- lirik lagu ty law - light poles
- lirik lagu cameron butler - misfit
- lirik lagu infiltrator - watch the sun come up
- lirik lagu mission of burma - youth of america
- lirik lagu young multi - nowa fala
- lirik lagu stella cavalcante de lima - hino de caaporã
- lirik lagu gizmo (rapper) - death worm
- lirik lagu nailah blackman - enough
- lirik lagu sincerelytrevor - pointless apologies
- lirik lagu lancey foux - the fall