lirik lagu theovertunes - takkan kemana
Loading...
[verse 1]
di awalan cerita tak ada perasaan
di antara kita berdua
tapi seiring waktu takdir kita bertemu
mengikuti narasi hidup
[chorus]
dan betapa bahagia ku melihatmu
senyumanmu menemani hari-hariku
takkan sama tanpamu
aku ingin terus bersamamu bila kau mau
ku takkan ke mana
[verse 2]
kita hanyalah debu di luasnya semesta
tapi kita bisa bertahan
satu hal yang kutahu, aku ada untukmu
meskipun di masa yang kelam
[chorus]
dan betapa bahagia ku melihatmu
senyumanmu menemani hari-hariku
takkan sama tanpamu
aku ingin terus bersamamu bila kau mau
ku takkan ke mana
[outro]
haruskah aku melangkah pergi, pergi ke sana
melepas semua kenangan yang telah kutuliskan
dan bila kutemukan kau di sana
jangan ke mana-mana
Lirik lagu lainnya:
- lirik lagu guns n’ roses - it's so easy (live at the marquee club, london / 1987)
- lirik lagu heja & telaş - karışık oda
- lirik lagu bette - væk
- lirik lagu maria voskania - es lebe das leben
- lirik lagu miink - for the taking
- lirik lagu jagger - back in black -outro-
- lirik lagu sylenko
- lirik lagu scarlxrd - i want tx see yxu bleed
- lirik lagu big russian boss - мне нравится (i like it)
- lirik lagu vkie - no talk