lirik lagu the upstairs - matraman
lirik “matraman”
[verse 1]
demi trotoar dan debu yang berterbangan
ku bersumpah
demi celurit, mistar dan batu terbang pelajar
kuungkapkan
[pre~chorus]
atas nama orang~orang
berdatangan ke utara
kau kan kujelang
[chorus]
kan kupersembahkan sekuntum mawar
aku di matraman, kau di kota kembang
kan kupersembahkan sekuntum mawar
aku di matraman, kau di kota kembang
[verse 2]
demi jembatan layang meluncur ke pramuka
kusandarkan
demi polisi dan kantornya yang di seberang
pengetikan
[pre~chorus]
orang~orang mulai lengang
perempuan malam berdatangan
dan ku bertahan
[chorus]
kan kupersembahkan sekuntum mawar
aku di matraman, kau di kota kembang
kan kupersembahkan sekuntum mawar
aku di matraman, kau di kota kembang
[instrumental]
[chorus]
kan kupersembahkan sekuntum mawar
aku di matraman, kau di kota kembang
kan kupersembahkan sekuntum mawar
aku di matraman, kau di kota kembang
kan kupersembahkan sekuntum mawar
aku di matraman, kau di kota kembang
[outro]
aku di matraman
kau di kota kembang
Lirik lagu lainnya:
- lirik lagu outr.cty & rapzilla - big 3
- lirik lagu sinan-g - ich bin jesse james
- lirik lagu vivian slick - be about it
- lirik lagu aaron hall - don't rush the night
- lirik lagu rod - r.a.p.i.d.o
- lirik lagu tru trilla - word of god
- lirik lagu huztes - öyle bir geçer zaman ki
- lirik lagu tommyhenders - summer 18’
- lirik lagu rkomi - milano bachata (live in milano)
- lirik lagu the great yawn - jackie