lirik lagu sivia - serene
[intro]
tak dapat kuungkapkan
cukup dewasakah kurasakan hangat pelukmu?
‘tuk kenali kau cahaya penerang
malamku yang panjang
[verse 1]
tak henti ku bertanya
apa ini cerita cinta?
patah itu membawaku
pada pria teduh jiwanya
[pre~chorus]
izinkan ku kenali cinta ini
tak kulewatkan peluk hangatnya
rasakan syahdunya cinta
[chorus]
tak dapat kuungkapkan
cukup dewasakah kurasakan hangat pelukmu?
‘tuk kenali kau cahaya penerang
malamku yang panjang
[pre~chorus]
(izinkan) izinkan ku kenali cinta ini (cinta ini)
tak kulewatkan peluk hangatnya
rasakan (rasakan) syahdunya (syahdunya) cinta
[chorus]
tak dapat kuungkapkan
cukup dewasakah kurasakan hangat pelukmu?
‘tuk kenali kau cahaya penerang
malamku yang panjang
[bridge]
(tak dapat kuungkapkan) hmm
(cukup dewasakah kurasakan hangat pelukmu?) ooh, yeah
(tak dapat kuungkapkan) hmm, ooh, yeah, yeah
(cukup dewasakah kurasakan hangat pelukmu?) ooh
‘tuk kenali kau cahaya penerang
malamku yang panjang
[outro]
akankah kau tinggal dan jatuh cinta
atau mengobati semata?
Lirik lagu lainnya:
- lirik lagu yung lover - canción para la hawaiana (27/11)
- lirik lagu mc kadu - é os d
- lirik lagu lordsong - if not for the old rugged cross
- lirik lagu onecastell - cultivated (heard'em say remix)
- lirik lagu joeliux - no niego extrañarte
- lirik lagu blnky - please - פליז
- lirik lagu sivia - are you my valentine?
- lirik lagu fat mizzo - chainsomnia
- lirik lagu cru (1c) - into you
- lirik lagu the electric diorama - i lost my grandma in the music business