 
lirik lagu sasya arkhisna - ada untukmu
awal ku mengenalmu
    tersita seluruh hatiku
    oh indahnya dirimu
    ku jatuh hati padamu
    tak terasa waktu berlalu
    kini kau telah jadi milikku
    betapa bahagianya aku
    saat kau ada di sisiku
    kini tiba saatnya
    kita harus melangkah
    temani diriku
    di sisa waktumu
    genggamlah tanganku bersamaku
    kau kan menentukan arah
    bersama diriku yang ‘kan selalu
    menjaga dirimu
    yakinkan hatimu temaniku
    di setiap langkah~langkahku
    ku di sini di sampingmu
    ku ‘kan selalu ada untukmu
    awal ku mengenalmu, tersita seluruh hatiku
    oh indahnya dirimu, ku jatuh hati padamu
    tak terasa waktu berlalu, kini kau telah jadi milikku
    betapa bahagianya aku saat kau ada di sisiku
    kini tiba saatnya kita harus melangkah
    temani diriku di sisa waktumu
    genggamlah tanganku bersamaku, kau kan menentukan arah
    bersama diriku yang ‘kan selalu menjaga dirimu
    yakinkan hatimu temaniku di setiap langkah~langkahku
    ku di sini di sampingmu, ku ‘kan selalu ada untukmu
    genggamlah tanganku bersamaku, kau kan menentukan arah
    bersama diriku yang ‘kan selalu menjaga dirimu
    yakinkan hatimu temaniku di setiap langkah~langkahku
    ku di sini di sampingmu, ku ‘kan selalu ada untukmu
    ku di sini di sampingmu, ku ‘kan selalu ada untukmu
Lirik lagu lainnya:
- lirik lagu arrival of autumn - one more day
- lirik lagu emperor krow - punched in the fucking jaw
- lirik lagu tayofromohio - new jack swing
- lirik lagu orlando freitas - tanto amor
- lirik lagu jonathan michael fleming - come on over
- lirik lagu niki - urs - live at the wiltern
- lirik lagu barely alive - life’s a bitch*
- lirik lagu kiddos - mi señorita
- lirik lagu bukas palad music ministry - papuri sa diyos
- lirik lagu валюта скуратов (valyuta skuratov) - увы и ах (uvy & ax)