lirik lagu sal priadi - di mana alamatmu sekarang
[verse 1]
masih kusirami bunga~bungamu dalam pot itu
hampir setiap hari sesuai instruksimu
di kertas yang kau tulis tangan
masih ada dan selalu menempel di dinding ruangan
masih kubiarkan langganan majalahmu
dikirim ke tempatku menumpuk di atas rak buku
topik~topik yang sering kau ceritakan
asing kadang tak mengerti, kucoba selalu dengarkan
[chorus]
di mana alamatmu sekarang?
apakah sudah kau temukan?
rumah dalam bentuk orang yang kau sayang
kira~kira seberapa lama kali ini kau ‘kan bertahan
[guitar solo]
[verse 2]
masih ‘kan terbuka, tak pernah kukunci pintunya
barang kali di luar hujan, kau datang
sisi tempat tidurmu masih selalu kurapikan
[chorus]
di mana alamatmu sekarang?
apakah sudah kau temukan
rumah dalam bentuk orang yang kau sayang?
kira~kira seberapa lama kali ini kau ‘kan bertahan?
di mana alamatmu sekarang?
apakah sudah kau temukan
rumah dalam bentuk orang yang kau sayang?
kira~kira seberapa lama kali ini kau ‘kan bertahan?
[outro]
kau ‘kan bertahan
kau ‘kan bertahan
kau ‘kan bertahan
kau ‘kan bertahan
Lirik lagu lainnya:
- lirik lagu the kingdom - best thing
- lirik lagu e'last - addiction
- lirik lagu beogradski sindikat - anđeli žive doveka
- lirik lagu smtod - redacted (evil)
- lirik lagu jacob angelo - perfect to me
- lirik lagu kemal malovčić - usamljena srca
- lirik lagu roc boyz - roc boyz freestyle
- lirik lagu vampire rodents - holiday
- lirik lagu tanner lee - nightfall intermission
- lirik lagu kharii - up freestyle part two