lirik lagu rizavito - gara-gara cinta
c-ma gara-gara cinta aku jadi gila
gila karena aku jatuh cinta
c-ma gara-gara dia aku jadi gila
gila karena aku cinta dia
inilah namanya cinta
sungguh luar biasa permainkan perasaanku
dia telah mencuri hatiku
dari awal saat kita bertemu
lirikan matamu memandangku
tak bisa ku berpaling darimu
pesonamu meracuni aku
kau berikan satu senyumanmu
kau arahkan kedua tatapanmu
lalu kau sapa diriku manja
ku terbuai kamu
c-ma gara-gara cinta aku jadi gila
gila karena aku jatuh cinta
c-ma gara-gara dia aku jadi gila
gila karena aku cinta dia
inilah namanya cinta
sungguh luar biasa permainkan perasaanku
[rap]
cinta cinta aku jatuh cinta, gara-gara cinta aku jadi gila
pesonamu menggoda diriku, tatapanmu meracuni aku
c-ma gara gara cinta kau jadi gila, inilah cinta sungguh luar biasa
permainkan permainkan permainkan perasaanku
c-ma gara-gara cinta (cinta) aku jadi gila (gila)
gila karena aku jatuh cinta
c-ma gara-gara dia (dia) aku jadi gila (gila)
gila karena aku cinta dia
Lirik lagu lainnya:
- lirik lagu why don't we - invitation
- lirik lagu priscilla - ponto certo
- lirik lagu pay feat. node - lay lay
- lirik lagu blanca - undeniable
- lirik lagu gustavo nunes - cê sabe
- lirik lagu ramz (uk) - barking
- lirik lagu happiness - gold
- lirik lagu seth patrick - heartbreak fever
- lirik lagu vega - delinin yıldızı
- lirik lagu young thug & carnage - liger