lirik lagu raisa - bersinar
saat kau merasa tak bercahaya
seakan semua kegelapan menyelimuti harimu
dan kau merasa takkan pernah usai
buang saja gundah di hatimu
biarkan berlalu, ini bukan akhir dunia
tersenyumlah percayalah
bebaskan dirimu, bersinarlah ooh
lepaskanlah keraguanmu
bukalah hatimu, bersinarlah
kegelapan menyelimuti harimu
dan kau merasa takkan pernah usai
buang saja gundah di hatimu
biarkan berlalu, ini bukan akhir dunia
tersenyumlah percayalah
bebaskan dirimu, bersinarlah ooh
lepaskanlah keraguanmu
bukalah hatimu, bersinarlah
pancarkanlah cahaya, hapus air mata
(pancarkan) cahaya dirimu, bersinarlah
tersenyumlah percayalah
bebaskan dirimu, bersinarlah ooh
tersenyumlah percayalah
bebaskan dirimu, bersinarlah ooh
lepaskanlah keraguanmu
bukalah hatimu, bersinarlah
tersenyumlah percayalah
bebaskan dirimu, bersinarlah ooh
lepaskanlah keraguanmu
bukalah hatimu, bersinarlah
(tersenyumlah percayalah
bebaskan dirimu) bersinarlah ooh
lepaskanlah keraguanmu, bersinarlah
Lirik lagu lainnya:
- lirik lagu hastings 3000 - modern man
- lirik lagu on my honor - the footholds
- lirik lagu far and few - up inside
- lirik lagu everton mclean - who is to be blame?
- lirik lagu damasutra - antara sutra dan bulan
- lirik lagu destroyer - riots
- lirik lagu lymie murray - sons of beelzebub
- lirik lagu aesthetics versus architecture - take it easy c-peezy
- lirik lagu destroyer - in dreams
- lirik lagu buzz clifford - true love, true love