lirik lagu rafael tan - kesunyian hati
ku tanamkan rasa, kau tiada berbunga
ku nyalakan cinta, engkau tiada bersinar
ku beranikan diri mengejar, namun kau hilang lenyap
ku berikan nafas, kau tiada berhembus
ku tambatkan hati, engkau tiada bertepi
ku nantikan sang waktu bicara, namun kau hentikannya
tak mungkinkah kau beri hati
untuk ku miliki dan ku simpan selamanya
tanpamu tak sanggup ku redam semua
suara kesunyian hatiku
ku berikan nafas, kau tiada berhembus
ku tambatkan hati, engkau tiada bertepi
ku nantikan sang waktu bicara, namun kau hentikannya
tak mungkinkah kau beri hati
untuk ku miliki dan ku simpan selamanya
tanpamu tak sanggup ku redam semua
suara kesunyian hatiku
benarkah semua hanya mimpi yang takkan menjadi nyata
haruskah ku biarkan semua menghilang (semua kan menghilang)
terseret angin kekecewaan
tak mungkinkah kau beri hati
untuk ku miliki dan ku simpan selamanya
tanpamu (tak sanggup) tak sanggup ku redam semua
suara kesunyian hatiku, suara kesunyian hatiku
Lirik lagu lainnya:
- lirik lagu hijau daun - ku tetap sayang
- lirik lagu sabrina starke - milk & honey
- lirik lagu arsha composer - robin hood (feat. rafiz)
- lirik lagu aqours - kimi no kokoro wa kagayaiteru kai?
- lirik lagu sam smith - writing's on the wall
- lirik lagu emmandchis - penuh cinta
- lirik lagu prilly latuconsina - sahabat hidup
- lirik lagu juwita bahar - istimewa
- lirik lagu lia emilia - gonjang ganjing
- lirik lagu arsha composer - kisah anak cahaya (feat. erzan & kezia)