lirik lagu pannipan - tak apa
hai, gadis manis mengapa kau menangis?
terlihat bahagia bersama sahabatnya
sepi terlihat dimatanya
bibir kering tangan dingin
tak tau penyebabnya
terdiam sendiri dihantui
tekanan yang menusuk di hati
mengisolasi diri dari refleksi
bayang bayang yang merasuki isi hati
menatap langit langit kamarnya
tatapannya kosong dikala pikiran berperang
tak ingin hidup namun terlalu takut mati
lelah gelisah amarah menyatu jadi satu
terdiam sendiri dihantui
tekanan yang menusuk di hati
mengisolasi diri dari refleksi
bayang bayang yang merasuki isi hati
memang mudah untuk mengatakan
jangan menangis
memang mudah untuk mengatakan
jangan bersedih
kau tak pernah bisa merasakan sakit luka ini
lebih baik kupеndam sendiri
oooh jangan dekati aku
ku tak ingin disentuh
tak ada yang mеmbantu
biarkanlah ku baik baik saja
tak ada yang terasa
diri ini tak apa
Lirik lagu lainnya:
- lirik lagu kidd surro - introduction
- lirik lagu project_pears - happy dreams into sobriety
- lirik lagu dish// (jpn) - sa-ra-band 〜俺たち皿バンド〜 (sa-ra-band ~ bokutachi sara bando ~)
- lirik lagu run deliks - daily quota
- lirik lagu leoclxv - lost
- lirik lagu kabimori - inside
- lirik lagu sweet monsters - frozen times
- lirik lagu sad lovers and giants - the best film he ever made
- lirik lagu dara bubamara - bebe ko te j...
- lirik lagu ellison - winter slutch