lirik lagu opick - ya hannan ya mannan
ya hannan ya mannan
allah tiadalah selain dirimu
yang berkuasa atas diriku
allah engkaulah tempatku mengadu
dalam lelah sang jiwa mencari-mu
ribuan waktu, jutaan detik
diperjalankan dalam takdir-mu
menangis tertawa bagai tak berdaya
pada-mu jua hati berserah
yaa hannan yaa mannan
ya allahu ya rahman
anta allah anta rahman
anta allahu ya rahman
dilemparkan badai kehidupan
dihempaskan dalam kenyataan
tak berdaya menunggu
dalam takdir-mu berharap cinta-mu
allah tiadalah selain dirimu
yang ku harapkan belah kasih-mu
menangis tertawa bagai tak berdaya
di perjalankan dalam takdir-mu
ampuni segala dosa dan khilafku
pada-mu jua hati berserah
yaa hannan yaa mannan
ya allahu ya rahman
anta allah anta rahman
anta allahu ya rahman
yaa hannan yaa mannan
ya allahu ya rahman
anta allah anta rahman
anta allahu ya rahman
Lirik lagu lainnya:
- lirik lagu kimya dawson - year 10
- lirik lagu amanda marshall - sunday morning after
- lirik lagu keith whitley - sad songs and waltzes
- lirik lagu amanda marshall - ride
- lirik lagu keith whitley - another town
- lirik lagu amanda marshall - give up giving in
- lirik lagu the go - go's - we got the beat
- lirik lagu cady groves - your enemy
- lirik lagu craig smart - i miss you
- lirik lagu amanda marshall - trust me (this is love)