lirik lagu lawana - arah
Loading...
ini lagu tentang hati
yang kini telah pergi
tentang perasaan yang silih berganti
tapi bayangnmu selalu menghampiri
kini semua terasa biasa
seiring engkau tiada
merencah disunyinya malam
merekam memori kelam
mencintai amarah diri
memandu ke lautan sepi
teruntuk engkau yang pernah mengisi hidup
terucap hati tersenyum jiwa
simpan aku dalam heningmu
dekap aku dalam kesendirian
maknai aku dalam
setiap nafas dan perjalanan
hidupmu
hu hu hu hu
teruntuk engkau yang pernah mengisi hidup
engkau tanpaku tak kan pernah redup
simpan aku dalam heningmu
dеkap aku dalam kesendirian
maknai aku dalam
setiap nafas dan pеrjalanan
hidupmu
Lirik lagu lainnya:
- lirik lagu sergio e manoel - 50 tons
- lirik lagu jusoan feat. esnow - contacto
- lirik lagu johnathan o'gilvie - play it safe
- lirik lagu nevernotnothing - riches
- lirik lagu queen zee - sissy fists (demo)
- lirik lagu evil drive - legends never die
- lirik lagu sa vich - alter ego
- lirik lagu lefty sm - en busca
- lirik lagu pezzhead - saga
- lirik lagu ткач (tkach) - пары (classes)