lirik lagu lala widy feat gerry mahesa - cinta istimewa
aku bertanya tuluskah cintamu
karena ku takut kau tinggalkan aku
bila engkau jauh dariku
hampa terasa gelisah hatiku
percayalah cintaku hanya satu
kan ku jaga kesetiaanmu
seribu godaan ku takkan berpaling
meski kau tak ada disampingku
maafkan aku penuh rasa cemburu
karena ku takut kehilanganmu
tak akan kubiarkan kau menangis
menahan beratnya rindu
karena disetiap waktu
aku juga merindukanmu
meski ku orang biasa
tak memiliki permata dan juga harta
tapi yang kupunya tulus cintaku kepadamu
bukan harta yang kuharap
tapi setia dan cinta istimewa darimu
maafkan aku penuh rasa cemburu
karena ku takut kehilanganmu
tak akan kubiarkan kau menangis
menahan beratnya rindu
karena disetiap waktu
aku juga merindukanmu
meski ku orang biasa
tak memiliki permata dan juga harta
tapi yang kupunya tulus cintaku kepadamu
bukan harta yang kuharap
tapi setia dan cinta istimewa
darimu darimu
Lirik lagu lainnya:
- lirik lagu jyz yorke - pride
- lirik lagu cheb bilal - vida loca
- lirik lagu the next step - reflect it
- lirik lagu bantu - gucci cranberry
- lirik lagu valtzino - this christmas
- lirik lagu oral bee & mr. pimp-lotion - gærningsøyeblikket rmks
- lirik lagu master enki - i make music
- lirik lagu the next step - block party
- lirik lagu so clock - long voyage
- lirik lagu jennifer denali - falling leaves