lirik lagu kotak - kerabat kotak
jam 7 malam kita akan showtime
mari semua siapkan tenagamu
jangan lupa semua pakai baju hitam
biar kamu kelihatan lebih rock and roll
kami tunggu kalian di tempat showtime
jangan sampai ribut biar kelihatan keren
ayo semua mendekat dengan kami
mainkan musik mari semua bernyanyi
melompat lompat ikut irama ayo semua teriak
melompat lompat ikut irama ayo semua teriak
jam 7 malam kita akan showtime
mari semua siapkan tenagamu
jangan lupa semua pakai baju hitam
biar kamu kelihatan lebih rock and roll
melompat lompat ikut irama ayo semua teriak
melompat lompat ikut irama ayo semua teriak
kerabat kotak� jump jump jump jump
kerabat kotak
melompat lompat
ayo semua teriak (kerabat kotak)
melompat lompat
ayo semua teriak (kerabat kotak)
ikut irama
ayo semua teriak
ikut irama
ayo semua teriak
Lirik lagu lainnya:
- lirik lagu zigaz - penakluk takluk
- lirik lagu alexa - separuh jiwaku
- lirik lagu robin hood feat olla ramlan - gotcha
- lirik lagu kananlima - buruan nembak dia
- lirik lagu sandy canester - pengkhianat
- lirik lagu saykoji feat soul g della mc - pasti bisa
- lirik lagu the rain - dengan sederhana
- lirik lagu sutha - jadi milikmu
- lirik lagu kapten - jojoba
- lirik lagu black - teman pengganti (feat. malique)