lirik lagu happy asmara - selamat tinggal kasih (feat. ndarboy genk)
ku terima semua keputusanmu
ku relakan bila kau pilih dirinya
untuk duduk berdua, menemanimu sampai tua
biar ku sendiri dan terluka
ku kirimkan doa di setiap langkajmu
semoga dirimu baik baik selalu
semua telah aku jaga dengan sekuat tenaga
biar ku terluka asal kau bahagia
selamat tinggal kasih, usailah menangis
hapus air matamu dan lupakan aku
biar aku menikmati
sakit hati ini, sepi sendiri
selamat tinggal kasih, aku yang tersisih
berbahagialah, biar aku yang sedih
ku kirimkan doa di setiap langkajmu
semoga dirimu baik baik selalu
semua telah aku jaga dengan sekuat tenaga
biar ku terluka asal kau bahagia
selamat tinggal kasih, usailah menangis
hapus air matamu dan lupakan aku
biar aku menikmati
sakit hati ini, sepi sendiri
selamat tinggal kasih, aku yang tersisih
berbahagialah, biar aku yang sedih
berbahagialah, biar aku yang sedih
biar aku yang sedih, biar aku yang sedih
oh biar aku yang sedih, biar aku yang sedih
Lirik lagu lainnya:
- lirik lagu liljume - digital lyf3 cypher p2
- lirik lagu johannes falk - alles andere als federleicht
- lirik lagu superp0s - death letter (album version)
- lirik lagu putri ariani - i'll always love you
- lirik lagu the vanity project (uk) - cable tie
- lirik lagu maki (phl) - saan? (special version)
- lirik lagu obijuan - gouda
- lirik lagu waves ablaze - to be with you... to feel like home
- lirik lagu sunday night anxiety - warmth
- lirik lagu снт кабачок (snt kabachok) - violet drain