lirik.web.id
a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y z 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 #

lirik lagu eclat story - sudahkah?

Loading...

[lirik “sudahkah?”]

[verse]
banyak yang bilang berdua lebih baik dari pada sendiri
saat kau sedih ada sang kekasih yang mewarnai hari
membuat wajahmu berseri
merubah kelammu jadi pelangi

[chorus]
sudahkah kau temukan dia?
sudahkah kau menemukan dirinya?
janganlah kamu lama~lama
menutup hati untuk dia
sampai kapan kamu mencari
yang lebih baik takkan pernah habis
mungkin dia teman baikmu
yang hingga kini menunggumu
‘tuk membuka hati

[verse]
banyak yang bilang berdua lebih baik dari pada sendiri
saat kau sedih ada sang kekasih yang mewarnai hari
membuat wajahmu berseri
merubah kelammu jadi pelangi

[instrumental]
[chorus]
sudahkah kau temukan dia?
sudahkah kau menemukan dirinya?
janganlah kamu lama~lama
menutup hati untuk dia
sampai kapan kamu mencari
yang lebih baik takkan pernah habis
mungkin dia teman baikmu
yang hingga kini mеnunggumu
‘tuk membuka hati


Lirik lagu lainnya:

LIRIK YANG LAGI HITS MINGGU INI

Loading...