lirik lagu dols company - tuan bukan tuhan
pejabat sekarang mencari peran
banyak terlihat di koran2
diri nya hanya memikirkan cuan
sampai kpk kita di lemahkan
bikin undang2 selembek ketan
demokrasi runtuh dasar kau setan
ini indonesia penuh dengan cinta
jangan jadikan bangsa ini gila
reff
tuan tuan tuan lo bukan tuhan2
anda berdasi dan bersafari
jangan buat negeri semakin ngeri
anda duduk santai rakyat terbantai
demi pertahankan demokrasi
kami menyuarakan dengan kata2
tetapi di balas dengan senjata
anda berg~ya seperti malaikat
merasa diri anda paling hebat
anda teriak taubat
tapi anda maksiat
anda memang tuan
tapi bukan tuhan
ngomong nya sarjana
tapi otak gak ada
sok paling paham di dunia maya
banyak provokasi demi sesuap nasi
untuk menghacurkan bangsa ini
dahulu pahlawan mati2an memperjuangkan negeri
reff
tuan tuan tuan lo bukan tuhan2
banyak caci maki di sana sini
cerita sana sini penuh dengan benci
banyak hati yang tersakiti
demi obsesi menjadi happy
jangan sebut dirimu lelaki
kalo elo masih menyakiti
hidup ini bukan tentang materi
tapi hidup ini tentang hati
ibu pertiwi tidak ingin menangis
jangan bikin bangsa ini terkikis
jangan buang sejarah dengan kata2
jangan buat bangsa ini pecah belah
karna bangsa ini tetap berdiri
Lirik lagu lainnya:
- lirik lagu tardast - 04 binawa
- lirik lagu lil goblo - erba del diablo
- lirik lagu void stryker - wild west
- lirik lagu queen kurtis - you're dead
- lirik lagu lil xan - i'm tired of it*
- lirik lagu joey djia - you.
- lirik lagu nicole haber - happy pill
- lirik lagu six60 - fade away
- lirik lagu choilb (최엘비) - 나는 생각이 너무 많아 (i have too many thoughts)
- lirik lagu gentlemen prefer blood - diets for the dying