lirik lagu daun jatuh - tak selaras
Loading...
[lirik “tak selaras”]
bisakah waktu diputar kembali
agar ku bisa mengulangnya lagi
banyak yang hal telah ku berikan padamu
mengapa tak pernah kau hiraukan itu
sampai kapan kau bertahan
sadarkah kita sudah tak selaras
lebih dariku yang belum terbalas
kuharap waktu dapat lambat berjalan
ingatkan kau semua yang kuharap
kuyakin engkau sebenarnya tahu
tapi kau pilih tuk diam membisu
sampai kapan kau bertahan
sadarkah kita sudah tak selaras
lebih dariku yang belum terbalas
kuharap waktu dapat lambat berjalan
ingatkan kau semua yang kuharap
sekarang ku serahkan padamu
tentang semua ini
tetap bersama atau akhiri
perjalanan ini
sekarang ku serahkan padamu
tentang semua ini
tetap bersama atau akhiri
perjalanan ini
sadarkah kita
Lirik lagu lainnya:
- lirik lagu dubich - happy ending
- lirik lagu mirjana negovanović - devojački san
- lirik lagu melissa horn - varför slutar allt i tårar
- lirik lagu tinko - i love you
- lirik lagu ilydanny - issues
- lirik lagu buppy. - local favorites
- lirik lagu 13rox7n blxckyxxk the v - xxx revenge before i die tabutta rövaşata
- lirik lagu куро (imkuro) - фантики (candy wrappers)
- lirik lagu emir can iğrek - kaybeden
- lirik lagu zvezdopad32 - undeground symphony [ii music]