lirik lagu danilla - ada di sana
ku tergetar saat menatap kedua matamu
melahirkan seutas keinginan ′tuk memilikimu
kian bertahan memendam raut wajahmu
kulihat sebuah jalan yang langsung menuju batinmu
sudikah kiranya kau
mengizinkan diriku
untuk sejenak berkunjung ke dalam hatimu?
pastikan ku ada di sana
ku terbenam saat kau jatuh dalam pelukku
menatap sebuah perasaan saat kau ada denganku
sudikah kiranya kau
mengizinkan diriku
untuk sejenak berkunjung ke dalam hatimu?
pastikan ku ada di sana
ku ingin waktu biarlah berhenti di sini
agar senantiasa tak kunjung engkau pergi
seperti malam menanti esok pagi
ah~ah~uh~uh
ku tergetar saat menatap kedua matamu
melahirkan seutas keinginan ‘tuk memilikimu
kian bertahan (kian bertahan) memendam raut wajahmu
kulihat sebuah jalan yang langsung menuju batinmu
(ha~ah~ah) uh~oh
pastikan ku ada di sana
Lirik lagu lainnya:
- lirik lagu miss luxury - what the water gave me
- lirik lagu mxrte - snxwfxrest
- lirik lagu phixel - take it
- lirik lagu tuco - gadamn
- lirik lagu broken glass sanctuary - arimathean conspiracy ii
- lirik lagu alta dustin - where were you?
- lirik lagu maaagic - fine kano
- lirik lagu jin333 - a message to her pt.3
- lirik lagu lil nas x - old town road (freaky remix)
- lirik lagu shan vincent de paul - heaven