lirik.web.id
a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y z 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 #

lirik lagu anjar ox's - dua satu kosong enam

Loading...

verse 1 :
masih jelas terekam dalam ingatan
saat kau ucapkan dua satu kosong enam adalah awal pertemuan
dan cinta ini takkan hilang
itu kau yang bilang

meski jarak membentang
takkan pernah dilelang
kau juga sering bilang
bahwa hanya akulah orang yang kau sayang

hanya bualan tak jadi kenyataan
yang tertata hanya ruang~ruang kepalsuan
merakit mimpi hanya halusinasi
kau yang selalu aku puja tega tanam luka dalam hati

janji yang kita bina tak sedikitpun jadi nyata
biarlah dengan segenap kekuatan
dan rasa yang masih aku punya
coba untuk bertahan, coba kau selam

andai kau tau sakit yang menghujam~hujam
cinta ini tidak jelas tergambar begitu suram
penuh dengan ruang~ruang kepalsuan
dua satu kosong enam hanya tinggal kenangan
chorus :
kau yang ku puja
ternyata tanamkan luka
dengan mudah
kau duakan cinta kita

kau yang ku puja
ternyata tanamkan luka
dengan mudah
kau duakan cinta kita

verse 2 :
mengingat, teringat, saat kita bersama
merangkai cerita bertema cinta
dan kau selalu ucapkan
takut akan kehilangan

itu kau yang bilang, hanya bualan
tertawa mengingat hal bodoh saat kita bersama
sepi, sedih, suka, canda, tawa
ku temani~mu jalani cerita, hanya kisah lama

begitu perih ku rasa
dua satu kosong enam
takkan pernah ada yang bisa
gantikan cerita meski sudah tak lagi nyata
sumpah mati
aku takkan terima ini semua
dan aku takkan rela
bila kau hidup bersamanya

chorus :
kau yang ku puja
ternyata tanamkan luka
dengan mudah
kau duakan cinta kita

kau yang ku puja
ternyata tanamkan luka
dengan mudah
kau duakan cinta kita

verse 3 :
dua satu kosong enam masih terus gentayang
andai kau tau, sayang
cinta ini tulus tanpa ada bumbu bualan
juga bukan pelampiasan nafsu, sayang

tinggal kenangan
meski perih tertanam
yang kau tau aku akan bertahan
menunggu keajaiban datang
semoga kau mengerti dan pahami bila saatnya nanti
akulah jodohmu yang terbaik yang akan setia temani
dua satu kosong enam tinggal kenangan
tak jelas tergambar begitu suram

walau sudah terhujam
tapi masih hanya engkau
hanya engkau
yang ku sayang


Lirik lagu lainnya:

LIRIK YANG LAGI HITS MINGGU INI

Loading...